WBS (Whistle blowing System)
WBS (Whistle blowing System) adalah aplikasi yang
disediakan oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Denpasar bagi Anda yang
memiliki informasi dan ingin melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran
tindak korupsi yang terjadi di lingkungan kerja Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas
I Denpasar.
Perbuatan berindikasi pelanggaran yang diketahui.
Where
Dimana perbuatan tersebut dilakukan
When
Kapan perbuatan tersebut dilakukan
Who
Siapa saja yang terlibat dalam perbuatan tersebut
How
Bagaiman perbuatan tersebut dilakukan ( modus, cara, dsb)
Anda tidak perlu khawatir terungkapnya identitas diri anda karena Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Denpasar akan MERAHASIAKAN & MELINDUNGI IDENTITAS DIRI ANDA sebagai whistleblower/pelapor.
Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Denpasar sangat menghargai
informasi yang Anda laporkan. Fokus kami kepada materi informasi yang Anda
Laporkan.
Link pelaporan WBS (Whistle blowing System) dapat diakses melalui :
https://link.kemkes.go.id/wbskkpdps atau melalui laman www.kkpdenpasar.com